Kembali Ke Atas
Beranda
1M1C
Ilmu
Rangkuman
Hikmah Kehidupan dari Imam Syafii
Muhammad Amin
November 22, 2020

Hikmah Kehidupan dari Imam Syafii

Berikut adalah beberapa nasihat dari Imam Syafii yang disampaikan oleh Dr. Fahrudin Faiz, dosen Filsafat Islam UIN Sunan Kalijogo pada Ngaji Filsafat rutin di Masjid Jendral Sudirman Yogyakarta pada Rabu, 18 November 2020Hikmah dalam hal keilmuanBila kau tidak kuat menahan lelahnya belajar, maka bersiaplah untuk menanggung perihnya kebodohan.Bahwa untuk mendapatkan ilmu dibutuhkan enam hal, yaitu kecerdasan, kesungguhan, kesabaran, harta, petunjuk guru, dan waktu yang lama.Bersihkan diri karena maksiat menghalangi masuknya cahaya ilmu.Kalau memang harus berdiskusi atau berdialog, lakukan dengan baik. Jangan sekadar berbantah untuk mencari kemenangan dan menjatuhkan pendapat lawan. Kalau memang harus menasihati yang berhubungan dengan aibnya saudaramu, nasihatilah secara tertutup supaya nasihat tidak berubah menjadi penghinaan atau pembongkaran aib.Dalam ranah ilmu, yakinilah bahwa pendapatmu yang benar, tetapi sadari bahwa di dalamnya sangat mungkin ada hal-hal yang keliru. Engkau juga
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)