Kembali Ke Atas
Beranda
1M1C
Blog
Cerita
Perjalanan Menulis di Blog
Muhammad Amin
Oktober 27, 2020

Perjalanan Menulis di Blog


27/10/2020 – Perjalanan Menulis di Blog (1M1C) Saya kecanduan menulis di blog sejak bertemu Ustaz Shobirin, guru Biologi semasa SMP. Terima kasih kepada beliau yang telah meracuni virus menulis sehingga saya suka menulis hingga hari ini.Berangkat dari keinginan mengelola intranet milik SMP, saya pun mencoba nimbrung dan keasyikan dengan dunia blog. Sejak saat itu, semangat saya menulis di blog meluap-luap.
Bayangkan, setiap ada kata mutiara bagus dari seorang ustaz yang mengajar di kelas, saya tulis di buku catatan. Ketika mengikuti pengajian umum di musala, saya pun menuliskan poin-poin penting di buku catatan. Pada waktu pagi bakda Subuh sampai pukul 6, sore bakda Asar sampai pukul 5, atau malam bakda Isya hingga pukul 9 malam saya akan antre di depan laboratorium komputer.Saya bawa buku catatan, saya pilih komputer dengan kecepatan internet stabil, membuka blogger, dan saya mulai menulis. Barangkali masih ada jejak digitalnya pada blog ini.Setelah sekian tahun menulis di blog, saya ba
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)