Kembali Ke Atas
Beranda
Opini
Tidak Dikategorikan
Pembagian Rapor Ma'had
Muhammad Amin
Desember 17, 2016

Pembagian Rapor Ma'had

Pagi tadi, sejak pukul 8 pagi, saya bersama ustadz-ustadzah lainnya sudah bersiap diri untuk menyambut wali santri yang rencananya hari ini akan mengambil laporan belajar santri. Untuk putri bertempat di gedung Al Azhar lantai q, sedangkan untuk putra bertempat di lorong Alexandria. Saya sendiri menggantikan posisi ustad Taufiq yang ketepatan hari ini juga harus membagi rapor di sekolah. Alhamdulillah pembagian rapor berjalan dengan lancar. Namun, beberapa kali ada wali santri yang komplain masalah hpanaknya yang disita oleh ustad-ustadzahnya. Menurut saya, hal ini kurang tepat mengingat ketika pertama kali masuk, orang tua sudah menyetujui dan mungkin bahkan ada surat pernyataan bermaterai yang menyatakan bahwa mereka menyetujui berbagai aturan mahad yang ada dan bersedia menerima segala konsekuensi dari pelanggaran yang telah dilakukakan oleh anak mereka. Jadi, hal ini saya kira kurang tepat, terlebih disertai ekspresi marah, tidak terima dan “ngeyel”. Ya bagi saya mudah saja.
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)