Kembali Ke Atas
Beranda
Ramadhan
Renungan Kehidupan
Merawat Ibadah Puasa Ramadan
Muhammad Amin
Mei 26, 2018

Merawat Ibadah Puasa Ramadan


Dalam sebuah ceramah yang disampaikan seorang ustaz selepas salat jamaah, sang penceramah mengingatkan tentang hendaknya sebagai muslim kita harus tahu bahwa Ramadan adalah syahrul jihad. Bulan penuh dengan perjuangan. Nabi pernah menyatakan sepulang dari perang Badar yang begitu melalahkan, Beliau bersabda bahwa kita baru saja pulang dari perang kecil. Kita akan menghadapi jihad atau perang yang lebih besar dari perang Badar. Para sahabat pun bertanya kepada Rasul, "adakah yang lebih besar daripada perang Badar ini?"
Rasul menjawab bahwa perang yang lebih besar adalah perang melawan hawa nafsu manusia. Peperangan Badar, kita menghadapi musuh yang tampak di depan mata. Tetapi perang melawan hawa nafsu ini berat. Nafsu itu berada dalam diri kita sendiri. Bila kita tidak mampu mengendalikannya, maka kita yang akan dikendalikan olehnya. Dikatakan dalam sebuah pepatah bahasa Arab bahwa nafsu layaknya anak kecil. Bila tidak kau sapih, maka ia akan terus menyusu. Tetapi bila kau sap
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)