Kembali Ke Atas
Beranda
Renungan Kehidupan
Cerita Akhir Sya’ban Yang Syahdu
Muhammad Amin
Mei 26, 2017

Cerita Akhir Sya’ban Yang Syahdu


Nada pesan whatsapp grup MPBA D tiba-tiba berbunyi. Sontak aku membukanya. Ternyata ada pemberitahuan bahwa siang ini ada perkuliahan terakhir mata kuliah PSI (Pendekatan Studi Islam) oleh ustadz Faisol. Maklum sebab Senin yang lalu berliau berhalangan hadir. Saya pun mempersiapkan presentasi ulang meski pada akhirnya saya bersyukur karena tidak perlu mengulanginya lagi.
. Usai sholat dzuhur berjama’ah saya makan siang. Sembari persiapan kuliah, saya menuliskan cerita hari-hari lalu. Beberapa menit sebelum perkuliahan, turunlah rinai hujan. Meski tidak deras namun cukup membuat hati was-was. Alhamdulillah menjelang pukul 13.20 hujan sedikit reda dan kuputuskan untuk segera sampai kampus 1. Sesampai di kampus 1 saya bertemu beberapa adik kelas dan juga staf Humaniora. Kata beliau, “teman-temanmu lulusan BSA banyak yang ambil kuliah di jogja, tapi mereka mengambil studi Islam. Kamu sibuk apa?” Kujawab, “Ya kuliah pasca jurusan Pendidikan Bahasa Arab” “Kenapa nggak nunggu dibuka BSA baru kul
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)