Kembali Ke Atas
Beranda
Renungan Kehidupan
Pesan Guru Kepada Muridnya
Muhammad Amin
Mei 02, 2017

Pesan Guru Kepada Muridnya


Nak, bagaimana kabarmu hari ini? Semoga curahan nikmat-Nya tak pernah terputus padamu. Izinkan gurumu hari ini memberikan sedikit pesan kepadamu sebagai bekal untuk masa depanmu. Sesekali bacalah pesan-pesan ini di waktu luangmu. .
Nak, yang harus senantiasa kau ingat bahwa engkau datang mencari ilmu kesini untuk mencari ridho Allah, menjalankan perintah rasul-Nya. Niatkan untuk menghilangkan kebodohan dari dalam diri supaya kelak menjadi insan yang bermanfaat bagi diri sendiri, terlebih bagi umat manusia. Hindarilah keinginan-keinginan duniawi ketika kau mencari ilmu. Percayalah bahwa dengan meniatkan segala sesuatu untuk akhirat-Nya, maka dunia akan mengikuti dengan sendirinya. . Nak, selanjutnya kau harus terus bersungguh-sungguh dalam mengenyam pendidikan di sini. Ingatlah jerih payah kedua orang tuamu untuk menjadikanmu orang yang tidak buta terhadap pengetahuan. Ingat bahwa sungguh-sungguh akan membawamu kepada kesuksesan sebagaimana kata pepatah “Barangsiapa yang bersungguh-sungguh
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)