Kembali Ke Atas
Beranda
Renungan Kehidupan
Refleksi Hari Pertama Ramadhan 1438 H.
Muhammad Amin
Mei 27, 2017

Refleksi Hari Pertama Ramadhan 1438 H.


Hari ini adalah hari pertama berpuasa di bulan Ramadhan 1438 H. Pagi tadi kuterbangun pukul 3 pagi. Lantas keluar kamar dan menuju ruang makan bersama para santri. 15 menit kemudian, Pak Pur bersama Mas Firman datang dari dapur membawa makan sahur untuk para santri. Aku pun membantu mempersiapkannya lalu makan sahur bersama para santri.
. Usai sahur aku berangkat ke masjid untuk sholat subuh. Selesai subuh disampaikanlah kultum singkat oleh Ust. Taufiq yang membahas seputar fiqih puasa. Beliau menerangkan tentang syarat wajibnya puasa yaitu Islam, baligh, berakal. Beliau menjelaskan panjang lebar mengenai baligh. Bahwa baligh bagi laki-laki adalah bila ia telah mimpi basah pada umur 9 tahun. Adapun perempuan adalah haidh pertama pada usia 9 tahun. Hitungan tahun disini adalah tahun hijriyah. Adapun bila belum mimpi basah atau haidh maka balighnya dihitung ketika masuk usia 15 tahun hijriyah. . Sedangkan malam hari ini, Ustadz Sutaman menjelaskan mengenai dampak positif puasa. Diawali denga
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)