Kembali Ke Atas
Beranda
MPBA
Puisi
Renungan Kehidupan
Hari Bahagia dan Puisi
Muhammad Amin
April 25, 2018

Hari Bahagia dan Puisi


Ada semburat bahagia yang menyeruak sejak pagi. Beruntung aku bangun lebih dahulu hari ini. Adinda menyapa beberapa waktu kemudian. Sepertiga malam rasanya begitu syahdu untuk meminta apa pun. Hari ini diri ini akan melaksanakan sidang proposal tesis. Satu hal yang ditunggu hampir sebulan lalu. Suntuk kala itu telah berganti bahagia yang tiada terkira. 

Kujalani hari ini seperti biasa. Kubangunkan subuh para santri kemudian salat subuh di masjid. Usai membangunkan untuk kali kedua kuputuskan untuk kembali ke kamar untuk mengkaji ayat-ayat Ilahi. Mendamaikan hati yang kadang-kadang gusar dan risau. Menjelang siang, aku bersih diri dan bersiap berangkat ke sekolah. Pagi ini saya mendapat jadwal menerima setoran tahfid Alquran di kelas X IPA 3. Agenda bulanan ini memang tidak dapat ditebak kapan. Jadi, harus siap sedia di setiap hari aktif. 
Agenda setoran tahfid selesai sekitar pukul delapan. Aku sengaja mengakhiri kelas lebih awal. Pertama sebab semua anak sudah setor hafalan dan kedua te
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)