Kembali Ke Atas
Beranda
Tips
Tips Menulis
Menulis Bebas atau Menulis Tematik?
Muhammad Amin
Desember 15, 2020

Menulis Bebas atau Menulis Tematik?


Menulis Bebas atau Menulis Tematik#DAY12Beberapa hari terakhir, saya menjadi jarang ngonten di Instagram @muhammadamin.id maupun @bymuhammadamin. Sepertinya kemalasan sedang hadir dan belum mau enyah.Sejak Agustus saya ngonten rutin di @muhammadamin.id seputar kepenulisan. Saya menulis tentang tips menulis, referensi penulis, alat untuk membantu menulis, sampai pada beberapa karya berupa puisi dan prosa.Awalnya saya merasa punya energi lebih dan memperkirakan akan dapat terus bertahan dalam waktu lama. Nyatanya setelah dijalankan, kadang saya harus stuck beberapa kali di tengah jalan.
Mulai dari mengganti corak warna, tema konten, dan hal-hal teknis lainnya, saya merasa semakin ke sini semakin tidak maksimal. Mengapa ya?Jujur saja, saya lebih senang menulis panjang, biasanya di caption seperti yang saya lakukan di akun Instagram @bymuhammadamin. Saya tulis dulu di Google Keep, saya desain gambar dengan QuoteIt atau aplikasi edit gambar lainnya, saya tambahkan caption dari tulisan di Goo
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)