Kembali Ke Atas
Beranda
Renungan Kehidupan
Refleksi Akhir Ramadhan dan Idul Fithri
Muhammad Amin
Juni 24, 2017

Refleksi Akhir Ramadhan dan Idul Fithri


Betapa senangnya hati ini tatkala hujan kembali turun membasahi bumi siang ini. Di tengah terik yang menyengat, usai sembayang dzuhur bulir-bulir air dari angkasa turun dengan malu-malu.
. Gerimis terus saja menghiasi langit hingga sore menjelang. Genangan air terlihat di sepanjang jalan. Aku pun harus berjingkat-jingkat sepulang dari mushola supaya sarung tak terkena cipratan air hujan. Hari ini adalah puasa terakhir Ramadhan tahun 1438 H. . Jika pada zaman Nabi Muhammad, nabi dan para sahabat menangis tersedu sebab ditinggal bulan yang penuh rahmat dan maghfiroh ini, maka lain halnya dengan umat zaman ini. Mereka begitu bersuka cita dengan selesainya Ramadhan sebab Idul Fithri berarti momen yang begitu berarti untuk bersenang-senang. Mungkin semasa anak-anak dulu, kita berpikiran hal yang sama. Namun, seiring bertambahnya usia, mestinya pola pikir kita sedikit berubah menuju pemikiran yang lebih dewasa. . Idul Fithri atau yang biasa disebut lebaran bila dipahami secara mendalam sungguh me
Baca selengkapnya

Penulis blog

Muhammad Amin
Dosen Bahasa Arab UIN Sunan Gunung Djati Bandung, penulis, pemerhati pendidikan dan bahasa, siniar, IT enthusiat

Terima kasih sudah berkunjung. :)